Seiring Tiongkok membuka diri untuk menjalin kerjasama dengan negara lain. Saatini, Tiongkok juga merupakan salah satu negara yang memiliki kekuatan ekonomi yangcukup berpengaruh di pasar global. Dengan pesatnya perkembangan jaman dan perkembangan kebudayaan Tiongkok,selain belajar bahasa Mandarin, masyarakat mulai mempelajari budaya tradisionalTiongkok, seperti: Tulisan kaligrafi, Lukisan Tradisional Tiongkok, Tarian Tradisionalsebagainya. Di Tiongkok ada 1 pepatah:illi, pinyin: qín qí shû huà, definisi:bermain piano, bermain catur, menulis, melukis, yangana sering digunakan untuk mengekspresikan literasi budaya seseorang. Selain kaligrafi, lukisan, tarian, kita juga bisa mempelajari budaya melalui filem.Oleh karena itu, Universitas Universal (UVERS) bekerjasam malengan Yunnan Art University mengadakan pelatihan Apresiasi Filem. Dengan tujuan untuk menumbuhkan kualitas humanistik mahasiswa kontemporer, iasecara luas menyerap hasil penelitian terbaru dari teori film dan televisi kontemporer, dan mengambil penerimaan dan kritik film dan televisi sebagai jalur utama.
Melalui Apresiasi filem M+memperkenalkan dasar-dasar film dan televisi dengan perspektif luas dan teori sederhana.Pelatihan Apreasiasi Filem selama 1 semester mulai dari tanggal 18 Maret sampai tanggal 25 Januari 2022. Peserta yang mengikuti “Pembelajaran Alat Musik Ocarina dari Yunnan ArtUniversity” adalah Guru dan siswa/i dari SD Maitreyawira Batam, SMP MaitreyawiraBatam, SMA Sekolah Maitreyawira Batam, SMK Sekolah Maitreyawira Batam, danMahasiswa/i Universitas Universal Batam. Total seluruh peserta yang mendaftar padakegiatan “Pelatihan Apreasiasi Filem dari Yunnan Art University” sebanyak 30 orang.Jumlah peserta yang mengikuti kegiatan ini sampai dengan selesai adalah 20 orang.